Lirik Lagu MAMAMOO – Star Wind Flower Sun dan Terjemahan
Lirik Lagu Star Wind Flower Sun yang dibawakan oleh Mamamoo ini dirilis dibawah naungan label Rainbow Bridge World. Lagu ini ada dalam mini album Mamamoo yang bertajuk "Yellow Flower".
Anda bisa menyimak lirik lagunya dibawah ini beserta dengan terjemahan, arti, makna atau translate-nya.
Artis: Mamamoo
Judul: Star Wind Flower Sun
Album: Yellow Flower
Label: Rainbow Bridge World
Rilis: 7 maret 2018
Lirik Lagu Star Wind Flower Sun dan Terjemahan
Nareul bwajwo nega isseoya biccina
Lihat aku, cahaya itu hanya akan menyala saat kau disini
Deo kkwak anajwo saeeonagaji anhge
Pegang erat tanganku, agar aku tak jauh darimu
Nuneul gamajwo
Tutup matamu
Onjeonhi neomanui hyanggireul neukkil su issdorok
Biarkan aku merasakan aroma tubuhmu
Geu jarie geudaero isseojwo
Tetaplah kau disitu
Ijen neomaneul wihaeseo nan bichulge
Jadi aku bisa menyinarimu dengan cahaya sekarang
Eonje eo diseodeun hamkke hal teni
Kapanpun, dimanapun, aku akan slalu bersamamu
Neo malhaejullae
Jadi pastikan
Nado geureol georago
Kamu juga akan melakukan hal yang sama
Neo neo o nana
Kamu dan aku
I know i’m gonna be with you oh
Aku tau aku akan bersamamu oh
Byeol baram kkot taeyang geurigo neoya eum
Bintang Angin Bunga Matahari dan kamu hm
Byeol baram kkot taeyang geurigo neoya geuraeseo da neoya
Bintang Angin Bunga Matahari dan kamu adalah segalanya
Gateun haneurarae oneul gateun nare
Di bawah langit yang sama, dihari seperti hari ini
Majuhal su issdaneun geosmaneurodo gamsahae
Aku bersyukur bisa bertemu denganmu
Igeon ojik neol wihan naui maeumiya nananana
Inilah perasaan yang aku miliki hanya untukmu
Nananana
Listen to me
Dengarkan aku
Deureobwa
Dengarkan
Amureohji anhge usneun neoe moseube
Melihatmu tersenyum seolah tak terjadi apa-apa
Manhi geokjeongdwae
Membuatku cemas
Nae apeseon da gwaenchanhayo
Didepanku kamu akan baik-baik saja
Ulgo sipeum ureodo dwae
Kamu bisa nangis kalau mau
Naega neol eolmana johahaneunji neon moreul geoya
Kamu tak tahu betapa aku sangat menyanyangimu
Uriga hamkkehaessdeon sigandeul
Sepanjang waktu yang kita lalui
Uriga ssahaon jinan gieokdeul
Semua kenangan yang kita bangun
Naega manhi yakhaejyeo isseul ttae geuttae
Saat aku menjadi sangat lemah
Geuttaereul tteoollyeo miso jisgo isseo
Aku tersenyum jika mengenang saat-saat itu
Na gomapdago malhagido ijen neomu mianhaeseo moshagesseo
Setiap kali aku bilang makasih, aku merasa sangat menyesal karena tak bisa mengatakannya lagi
Eodiseonga i noraereul bureumyeon rararararara
Di suatu tempat, aku menyanyikan lagu ini lalalalalala
Nae mami jeonhaejilkka
Tapi akankah perasaanku tersampaikan?
Byeol baram kkot taeyang geurigo neoya eum
Bintang Angin Bunga Matahari dan kamu hm
Byeol baram kkot taeyang geurigo neoya geuraeseo da neoya
Bintang Angin Bunga Matahari dan kamu adalah segalanya
Gateun haneurarae oneul gateun nare
Di bawah langit yang sama, dihari seperti hari ini
Majuhal su issdaneun geosmaneurodo gamsahae
Aku merasa bersyukur karena bisa melihatmu
Igeon ojik neol wihan naui maeumiya
Inilah perasaan yang aku miliki untukmu
Naui maeumiya
Inilah perasaanku
Naui maeumiya
Inilah perasaanku
Naui maeumiya
Inilah perasaanku
Igeon ojik neol wihan naui noraeya
Ini adalah laguku khusus untukmu
Post a Comment for "Lirik Lagu MAMAMOO – Star Wind Flower Sun dan Terjemahan"